Cara Menghilangkan Pop-Up Notifikasi Iklan yang Tiba Tiba Muncul dan Menggangu

KELUARGA IT β€“ Pada kesempatan ini keluargaIT akan berbagi informasi tentang Cara Menghilangkan Pop-Up Notifikasi Iklan yang Tiba Tiba Muncul di kanan layar laptop atau komputer.

Dibawah ini langkah – langkah untuk Menghilangkan Pop-Up Notifikasi Iklan yang Tiba Tiba Muncul di kanan layar laptop atau komputer seperti gambar dibawah ini :

perhatikan url domain web yang dilingkari merah yang akan kita hapus dan Klik icon setting atau yang di lingkari merah
Klik Option yang di lingkari merah dan Pilih Remove

 

Pilih Remove

Selesai dan Tunggu Tutorial Selanjutnya dari Keluarga IT, dan Jika ingin mendapatkan update artikel atau informasi secara otomatis ke alamat email kamu, silahkan SUBSCRIBE atau Tuliskan email kamu pada tempat yang sudah disediakan dengan menscroll mouse ke bawah.

3 thoughts on “Cara Menghilangkan Pop-Up Notifikasi Iklan yang Tiba Tiba Muncul dan Menggangu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *